Cara Mendapatkan Akun Canva Pro Gratis 2023 !

Halo teman tekno, dalam artikel kali ini kita akan membahas cara mendpatkan akun canva pro gratis 2023, baca dengan teliti dan ikuti langkah-langkahnya agar kamu bisa mendapatkan akun cava pronya secara gratis ya.

Apa itu Canva ?

Canva adalah sebuah platform untuk para designer yang menyediakan berbagai macam template untuk berbagai macam social media, asset seperti foto, vector, animasi 2d atau 3d, shapes dan masih banyak lagi fitur yang disediakan pada platform satu ini, kamu bisa menggunakan nya melalui handphone atau browser pada laptop kalian, dengan begitu kalian bisa menggunakan canva dengan mudah.

Apa itu Canva Pro ?

Canva pro adalah sebuah akun canva yang memiliki izin akses lebih banyak, dan tidak akan terkena watermark pada canva sendiri, terkadang kita menemukan asset ataupun template yang memiliki lambang mahkota maka asset atau template tersebut akan terkena watermark ketika kamu ingin menyimpan design tersebut.

Tuorial Mendapatkan Canva pro :

Langkah 1 : Buka Akun Canva Di Browser

buka halaman resmi canva pastikan kamu memiliki akun canva terlebih dahulu.

Langkah 2 : Buka Facebook Pada Browser

buka halaman facebook dan login ke akun mu, selah itu pilih tombol pencarian.

Langkah 3 : Cari Keyword Dengan Mesin Pencarian Facebook

lakukan pencarian di facebook dengan code : canva.com/brand/join.

Langkah 4 : Copy Link Pada Postingan

setelah itu kamu akan melihat postingan ajakan tim canva, kamu bisa klik link yang disediakan.

Langkah 5 : Buka Link Yang Sudah Di Copy Pada Tab Canva Sebelum Nya

paste kan link yang sudah di copy, lalu klik enter makan nanti akan muncul notifikasi pemebritahuan.

Langkah 6 : Klik Saya Berpartisipasi

klik saya berpasrtisipasi pada notifikasi terbut, nah jika sudah maka kalian akan kembali kehalaman depan.

Baca Juga  Cara Cek Plagiarisme Gratis Secara Online

Selamat Akun Kamu Sudah Menjadi Akun Canva Pro

Kamu telah bergabung pada salah satu tim creator yang ada di canva kamu diberikan akses canva pro sebanyak keterangan yang mereka tulis di postingan tadi, jika waktunya sudah habis nanti kamu bisa langsung keluar saja dari tim tersebut.

Kesimpulan

Banyak sekali platform penyedia tamplate untuk designer seperti canva ini, canva termasuk platform yang sangat mudah digunakan cara kalian bisa membuat design dari awal ataupun hanya mengubah template yang sudah di sediakan dengan bantuan akun canva pro maka kamu bisa menggunakan platform ini dengan lebih maksimal, canva sangat bisa diandalkan jika kalian memerlukan editing dengan cepat dan bagus karna disini kalian bisa mengeluarkan ide kreatifitas kalian,  nah itu dia artikel cara mendapatkan akun canva pro gratis 2023, semoga kalian bisa mengikuti langkah-langkah nya dengan baik.

 

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *